Pengukuhan dan Pengambilan Sumpah Insinyur, Program Studi Program Profesi Insinyur, Fakultas Teknik USU Periode II tahun 2019
Medan, 01 Oktober 2019
Selamat kepada dosen-dosen Departemen Teknik Sipil USU yang telah mengikuti Program Profesi insinyur periode II tahun 2019. Semoga gelar baru yang di dapat (Ir.) menjadi amanah dalam menjalankan tugasnya sebagai dosen.
Ir. Syahrizal, MT. (Wakil Dekan II) merupakan dosen Departemen Teknik Sipil USU pada pengukuhan dan pengambilan sumpah insinyur
Penyerahan ijazah oleh Ir. Zulkarnain A. Muis, M.Eng.SC (dosen DTS) sebagai ketua prodi PS PPI, Fakultas Teknik USU
Dosen Departemen Teknik Sipil USU pada pengukuhan dan pengambilan sumpah insinyur