Kuliah Lapangan Mahasiswa Teknik Sipil USU ke PT. Wijaya Karya Beton (Binjai)

19 Juni 2019

Mahasiswa didampingi Dosen Teknik Sipil Ir. Muhammad Aswin, MT, Ph.D Kunjungan ke PT. WIKA (Binjai)

Mahasiswa Departemen Teknik Sipil USU melaksanakan kuliah lapangan pada Rabu, 19 Juni 2019 ke PT. Wijaya Karya Beton (Binjai). Kegiatan tersebut memiliki agendanya adalah kunjungan mengenai seluk beluk wika beton, menggambarkan bagaimana WIKA beton memproduksi beton, beton pre-stress dan non pre-stress, yg disalurkan ke setiap proyek yg ada di Sumatera, kemudian dari pihak WIKA juga memberi tahu bagaimana proses pembuatan dari presstres dan non presstres, dimana presstres dibagi oleh dua lagi yaitu: prastressing dan post tensioning. Agenda lainnya adalah pihak WIKA juga memberikan bagaimana K3 yg baik dan benar, dan memebri tahu apa saja yg bisa dibuat di WIKA Beton binjai. Kemudian ada sesi terakhir yaitu  memberikan cendramata, dan terkahir keliling pabrik untuk melihat proses pembuatan dan bentuknya yg sudah dijelaskan dalam ruang pertemuan.

WhatsApp Image 2019 06 19 at 15.50.54

Mahasiswa sedang diberikan penjelasan oleh pihak PT. WIKA Beton (Binjai)

WhatsApp Image 2019 06 20 at 08.21.17

Dosen Pendamping Ir. Muhammada Aswin, MT, PhD memberikan cenderamata ke pihak PT. WIKA Beton (Binjai)

Berita